Indonesian

Pada 23 Maret 1931, seorang pemuda berusia 23 tahun, Bhagat Singh, ikon revolusioner legendaris dalam perjuangan kemerdekaan rakyat anak benua India (sebelum India dan Pakistan dipecah oleh Inggris – Ed.), dan kawan-kawan seperjuangannya, Sukhdev Thapar dan Shivaram Rajguru, digantung di penjara pusat di Lahore.

Berikut adalah wawancara yang dilakukan surat kabar Venezuela, El Universal, dengan Alan Woods, pemimpin dan teoritisi IMT (International Marxist Tendency), tidak lama setelah meninggalnya Chavez. (El chavismo según los chavistas, 24 Maret 2013).  Alan Woods dikenal baik oleh almarhuma Chavez, dan telah bertemu dan berdiskusi dengannya dalam beberapa kesempatan. Buku-buku Alan, “Reason in Revolt” dan  “Reformasi atau Revolusi”, telah dibaca oleh Chavez dan dalam berbagai kesempatan dibicarakan dalam pidato-pidatonya.

Berikut adalah wawancara yang dilakukan surat kabar Venezuela, El Universal, dengan Alan Woods, pemimpin dan teoritisi IMT (International Marxist Tendency), tidak lama setelah meninggalnya Chavez. (El chavismo según los chavistas, 24 Maret 2013).  Alan Woods dikenal baik oleh almarhuma Chavez, dan telah bertemu dan berdiskusi dengannya dalam beberapa kesempatan. Buku-buku Alan, “Reason in Revolt” dan  “Reformasi atau Revolusi”, telah dibaca oleh Chavez dan dalam berbagai kesempatan dibicarakan dalam pidato-pidatonya.

Kandidat Bolivarian Nicolas Maduro memenangkan pemilihan presiden 14 April dengan marjin yang tipis. Dengan sudah terhitungnya 99.12% suara, tingkat partisipasi rakyat Venezuela dalam pemilu adalah 78.71%. Maduro menerima 7,505,378 suara (50.66%), dan Capriles 7,270,403 suara (49.07%). Capriles menyatakan bahwa dia tidak menerima hasil ini dan menuntut audit 100%.

Disini Trotsky berbicara mengenai arti persatuan serikat buruh, dan bagaimana adalah tugas kaum buruh revolusioner yang paling maju untuk bergerak masuk ke serikat-serikat reformis guna memenangkan buruh-buruh di sana ke program mereka.

Berikut ini kami sajikan laporan dari Kongres ke-32 dari The Struggle, sebuah organisasi Marxis di Pakistan yang merupakan seksi dari International Marxist Tendency (IMT), yang dihadiri lebih dari 2500 kamerad. Kongres akbar ini menunjukkan kekuatan Marxisme di tengah kegelapan reaksioner rejim Pakistan, dimana gagasan Marx, Engels, Lenin, dan Trotsky dapat dibangun bahkan di tengah situasi yang teramat sulit.

Jam 10 pagi, tanggal 1 Maret 1898, sembilan orang berkumpul di rumah seorang buruh rel-kereta Rumyantsev di sebelah barat kota Minsk. Dengan alasan untuk merayakan hari penamaan istrinya Rumyantsev, mereka berkumpul. Di kamar sebelah, tungku penghangat dinyalakan, bukan karena udara dingin tetapi untuk membakar dokumen-dokumen rahasia bila polisi datang menggrebek.

Alexander III meninggal pada 1 November 1894, dan digantikan oleh anaknya, Nicholas II. Pada bulan Januari setahun kemudian, pada saat pernikahan sang raja yang megah, kaum liberal Zemstvo mengumpulkan keberanian mereka dan mengirim sebuah petisi dalam bentuk ucapan selamat: “Kami sangat berharap kalau suara rakyat akan selalu dapat terdengar di ketinggian singgasana raja.” Nicholas II menjawab dengan sangat tajam: “Saya sangat senang melihat perwakilan-perwakilan dari semua kelas berkumpul untuk menyatakan kesetiaan mereka. Saya percaya akan ketulusan dari sentimen kesetiaan tersebut, yang memang adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh setiap penduduk Rusia. Tetapi saya tahu bahwa

...

Teori perkembangan tergabungkan dan tak-berimbang Marxis menemukan ekspresinya yang paling sempurna di dalam relasi-relasi sosial Rusia yang teramat kompleks pada peralihan abad ke-20. Bersandingkan dengan mode kehidupan feodal, semi-feodal, dan bahkan pra-feodal, muncul pabrik-pabrik yang paling moderen, yang dibangun dengan kapital Prancis dan Inggris dengan teknologi yang paling muktahir.

Berikut ini adalah dokumen perspektif politik dunia 2012 yang disetujui oleh Kongres Dunia Tendensi Marxis Internasional (IMT) pada Agustus 2012

Sebelum mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan Anda, saya harus mengingatkan Anda bahwa saya tidak pernah punya kesempatan untuk mempelajari bahasa Yahudi, yang hanya berkembang setelah saya dewasa[1]. Saya tidak punya kesempatan untuk mengikuti pers Yahudi, yang mencegah saya untuk memberikan pendapat yang tepat mengenai berbagai aspek yang begitu penting dan tragis. Oleh karenanya saya tidak bisa mengklaim punya otoritas khusus untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan Anda. Akan tetapi saya akan mencoba menjawabnya dan menyampaikan pendapat saya.

Partai Sosial Demokrat [Rusia], yang merupakan ekspresi sadar dari gerakan kelas buruh, bertujuan membebaskan rakyat pekerja sepenuhnya dari segala bentuk penindasan dan eksploitasi. Pencapaian tujuan ini -- penghapusan kepemilikan pribadi atas alat-alat produksi dan pembentukan masyarakat sosialis -- mensyaratkan perkembangan kekuatan-kekuatan produksi yang sangat tinggi dan pengorganisasian kelas buruh yang tinggi. Perkembangan penuh kekuatan-kekuatan produksi di dalam masyarakat borjuis moderen, perjuangan kelas yang luas, bebas, dan terbuka, dan pendidikan, pelatihan, dan pengorganisiran politik massa proletar adalah mustahil tanpa kebebasan politik. Oleh karenanya, kaum proletariat

...

Pada 1 Maret 1881, kereta kuda Tsar Alexander II[1] sedang melewati Kanal Catherine di kota St. Petersburg, ketika seorang anak muda tiba-tiba melempar apa yang tampaknya seperti bola salju. Ledakan yang menyusul tidak mengenai targetnya, dan sang Tsar turun, tidak terluka, untuk berbincang dengan beberapa tentara Cossack[2] yang terluka. Saat itu juga teroris kedua, Grinevetsky, cepat melompat ke depan dan berkata: “Terlalu cepat untuk berterimakasih pada Tuhan”, dan melempar bom ke kaki sang Tsar. Satu

...

Tulisan Lenin pada 1902 ini masihlah sangat relevan hari ini, dimana dia berbicara mengenai pentingnya buruh untuk melakukan agitasi politik yang luas dan tidak berkutat pada ekonomisme saja. Ketika hari ini buruh mulai bergerak melewati batasan ekonomisme, tulisan ini wajib dibaca oleh setiap kaum buruh revolusioner yang ingin membawa perjuangan buruh lebih dekat ke sosialisme. (Diterjemahkan oleh Ted Sprague).